Tuesday, October 14, 2014

KEPEMIMPINAN (I)

In my humble opinion,
Gak perlu jauh-jauh lah mencari kualitas kepemimpinan terbaik, agama kita sudah mengajarkannya sejak kecil.

Pemimpin yang baik itu adalah pemimpin yang sidiq (benar), amanah (dapat dipercaya), fathonah (cerdas), dan tabligh (mampu menyampaikan/melahirkan sesuatu). Kalo yang Anda cari adalah pemimpin yang terbaik, tambahkan 1 kualitas lagi, yaitu 'itsar (altruistm, mengutamakan pihak lain utamanya orang-orang yang dipimpinnya).

Saat ini mungkin pemimpin yang banyak Anda jumpai adalah orang-orang yang hanya kualitas "fathonah"nya yang unggul. Shame on us! [SP]


No comments:

Putri, Berkah Untuk Semua

Belum reda euforia atas kemenangan Tim Nasional Sepakbola kita di ajang SEA Games XXXII Cambodia, kini bangsa Indonesia kembali dibuat bangg...